Persiapan Menjelang Kunjungan Wasev TMMD: Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Percepat Prioritas Pembangunan di Desa Teluk Kuali dan Desa Malako Intan Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Bangun Tangga Kandang Kambing di Desa Teluk Kuali Wakil Bupati Tebo Nazar Efendi Gelar Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Nurul Yakin, Kecamatan Sumay Satgas TMMD ke-123 Kodim 0416/Bute Semangat Mengecat RTLH di Bulan Ramadhan Dugaan Penimbunan Solar Ilegal di Eks PT JNE, Polisi Diminta Usut Tuntas

Home / Daerah / Merangin / Pemkab

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:19 WIB

Bupati Merangin Berkunjung ke RSD Kol Abundjani,Cek Ruangan Cuci Darah

MERANGIN -Bupati Merangin H M Syukur berkunjung ke Rumah Sakit Daerah Kol Abundjani Bangko. Begitu turun dari mobil dinasnya, bupati disambut Direktur Rumah Sakit dr Iwan bersama para pegawainya, Kamis (06/3).

 

Selanjutnya bupati menuju ke ruang transfusi daerah dan sempat berdialog dengan salah satu pasien. Setelah sedikit mendapat informasi dari pasien itu, bupati bergeser ke ruang perawatan VIP.

 

Di ruang VIP itu bupati kembali terlibat pembicaraan dengan salah seorang pasien yang kebetulan dari kecamatan dimana H M Syukur dilahirkan, Sungai Manau. Selanjutnya bupati menuju ke UGD.

 

Menariknya belum sampai ke UGD, bupati distop sejumlah perawat yang ngebet ingin berfoto dengan bupati idolanya. ‘’Mari silahkan berfoto,’’ucap Bupati menjawab permintaan para perawat itu.

BACA JUGA :  Implementasi Pengawasan BBM Di SPBU 24.372.48 Rangkayo Hitam Bungo Dipertanyakan

 

Begitu sampai di UGD, pandangan bupati terfokus pada plafon ruangan yang jebol. ‘’Sejak kapan plafon ini rusak,’’tanya Bupati kepada para perawat yang bertugas di ruang itu. ‘’Plafon itu rusak karena atapnya bocor Pak Bupati,’’jawab salah satu perawat.

 

Bupati kemudian bergeser lagi ke Ruang Poli, tapi lagi-lagi belum sampai ke Ruang Poli, bupati diminta para perawat untuk shefi. Bupati pun melayani para perawat itu untuk shelfi bersama,Dan melanjutkan rapat internal bersama pejabat Rumah sakit daerah .

 

Sementara itu Dirut RSD dr Iwan ,mengatakan bahwa pelayanan untuk cuci darah masih sangat terbatas, banyak pasien yang tidak terlayani.

BACA JUGA :  Gubernur Jambi Tekankan Sinkronisasi Daerah dan Pusat dalam Pembangunan

 

” Untuk alat cuci darah kita masih sangat terbatas, Sejauh ini kita hanya mampu melayani 28 pasien,dan yang antri dan belum tertangani ada 45 pasien, semoga saja bisa mendapatkan lagi peralatan untuk pasien cuci darah yang rata rata mengunakan BPJS kesehatan ‘ ungkap Iwan.

 

RSD kol abun Jani juga tahun ini mendapatkan bantuan mesin CT scan dari dana alokasi khusus,sehingga menambah pelayanan untuk masyarakat Merangin.

 

” Tahun ini ada penambahan alat CT scan, dan harapan kita makin bisa melayani masyarakat Merangin yang membutuhkan pelayanan kesehatan di sini” Ujarnya singkat.***

Share :

Baca Juga

Daerah

Warga Desa Malako Intan Bergotong Royong Bantu Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute membuat Galian Pondasi

Berita

Kandang Ayam Broiler Di Desa Perintis Terbakar, Pemilik merugi Miliaran Rupiah

Tebo

Eka Marlina Majid Muaz Kunjungi Rumah Seni Budaya Presisi, Bahas Pemberdayaan Pemuda

Tanjab Timur

CSR Petro China Didesa Jati Mulyo Apakah Sudah Sesuai Dengan Peruntukannya?

Berita

Merangin Berbangga STQH XXVII Sukses, Suherman: Berkat Karja Karas Gubernur Jambi dan Jajarannya

Berita

Berbagi Kebahagiaan Jelang Berbuka, Polsek Serai Serumpun Bagi-Bagi Takjil

Daerah

Masyarakat Mengeluh : Jalan Raya Nasional “Rusak”

Kerinci

Ada apa dengan Kampus IAIN Kerinci?