Satgas Kamseltibcarlantas OMB 2023-2024 Polres Tebo Lakukan Patroli Cegah Gangguan Sitkamtibmas di Kabupaten Tebo Kurang Dari 1X24 Jam, Pelaku Curanmor Berhasil Diciduk Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Merangin Tim Batak Opsnal Sat Reskrim Polres Merangin ,Berhasil Ungkap Kasus Curanmor Sat Intelkam Polres Merangin Cek Harga Cabai Yang Tak Stabil Menjelang Nataru H Mukti Pj Bupati Merangin Salut, Metode 30 Menit Bisa Baca Al Quran

Home / Tebo

Selasa, 21 Februari 2023 - 17:55 WIB

H. Aspan Ajak Perusahaan Studi Tiru Perbaikan Jalan Betung Berdarah – Muara Tabir

PJ. Bupati Tebo H. Aspan ST

PJ. Bupati Tebo H. Aspan ST

TEBO – Pj. Bupati Tebo H. Aspan S.T. menggandeng sejumlah perusahaan dalam Kecamatan Rimbo Ilir dan Tengah Ilir untuk meninjau pengerjaan jalan yang didanai oleh perusahaan di Desa Betung Berdarah Barat dan Betung Berdarah Timur Kecamatan Tebo Ilir.

Pengerjaan jalan sepanjang 12 KM hingga ke perbatasan Kecamatan Muara Tabir tersebut merupakan jalan yang sering dilalui sejumlah perusahaan.

Ada tiga perusahaan yang berkontribusi dalam pengerjaan jalan tersebut yakni PT. Bintang Surya Argo, PT. Satya Kisma Usaha dan PT. Makin Group.

Sejumlah Kepala OPD, Camat Tebo Ilir, Camat Rimbo Ilir, Camat Tengah Ilir, Sejumlah Kepala Desa yang desanya dilalui kendaraan operasional perusahaan

Perbaikan ini dikatakan H. Aspan sesuai dengan salah satu isi perjanjian izin operasional sebuah perusahaan. Dimana perusahaan berkewajiban untuk memelihara jalan yang dilaluinya.

BACA JUGA :  Gelapkan Sepeda Motor, Penjual Es Dawet di Tangkap Polisi

“Kita ketahui, apabila perusahan melalui jalan umum maka dalam izinnya ada ketentuan wajib memelihara jalan yang dilaluinya. Nah selama ini kendalanya perusahaan takut ada tumpang tindih pembiayaan. Kita pastikan tidak akan ada, malah kita akan perkuat perbaikan yang ada” ujar H. Aspan saat wawancara dengan wartawan setelah peninjauan, Senin (20/02/2023).

BACA JUGA :  Penyerahan Sertifikat PTSL di Kecamatan Muara Tembesi, Bupati Mhd Fadhil Arief : Manfaatkan Untuk Hal Produktif

Dengan adanya studi tiru ini, H. Aspan berharap diikuti oleh sejumlah perusahaan yang ada dalam Kabupaten Tebo. Dengan begitu keberadaan perusahaan yang berada di Kabupaten Tebo dapat dirasakan dampak positifnya.

“Ini yang akan kami tekankan kepada perusahaan yang beroperasi di Kabupaten Tebo. Jadi adanya perusahaan yang ada membawa manfaat bukan mudarat untuk masyarakat kami” tegasnya lagi.

H. Aspan juga memberikan batas waktu kepada perusahaan perusahaan yang ada untuk memperbaiki jalan yang mereka lalui hingga akhir maret 2023 ini.

Apabila hal ini tidak segera ditindaklanjuti, maka akan diberikan tindakan tegas. (Salpandri/Andrey)

Share :

Baca Juga

Berita

Berbagi Kebahagiaan Jelang Berbuka, Polsek Serai Serumpun Bagi-Bagi Takjil

Berita

Diduga Limbah PT KME Mencemari Kebun Sawit Milik Warga

Berita

Serunya Panjat Pinang Anak – Anak di Perumahan Tebo Makmur Dalam Memperingati HUT Ke-78 Republik Indonesia

Berita

PJ Bupati Tebo H Aspan ST yang di Wakili Asisten I Lantik Dewan Hakim MTQ ke-19 Tingkat Kabupaten Tebo

Berita

Manager PLN ULP Rimbo Bujang Ungkap Modus Pencurian Listrik yang Kadang Tak Disadari Pemilik Rumah

Daerah

Pj. Bupati Aspan Hadiri Acara Yang Digelar Batak Karo

Berita

Winanto Yang Terpeleset Di Sungai Saat Mencari Rumput Ditemukan Meninggal Dunia

Berita

Polsek Rimbo Bujang Backup Polsek Sitiung 1 Koto Agung Tangkap Pelaku Pencurian Sapi