Matangkan Dukungan, Cawabup Nazar Efendi Keliling Diwilayah Kecamatan Rimbo Ilir Silaturahmi Dengan Warga Mekar Kencana Ketua DPD PKS Tebo, Yuhanas: Basis Harus Menang Telak Kompak Menangkan ARB-Nazar, Warga Desa Sari Mulya Taruh Harapan Untuk Pembangunan Kab Tebo Aksi Damai Aliansi Masyarakat Cinta Damai Berlangsung Aman di Kantor Bawaslu Tebo Gulai Kepala Kambing, Bukti All Out Warga Singalang Ulu Desa Dalai Rajo Dukung Agus-Nazar

Home / Tebo

Minggu, 19 Februari 2023 - 22:09 WIB

HUT BUMN Ke-25, H. Aspan : BUMN Dorong Pembangunan

TEBO – Pj. Bupati Tebo H. Aspan S.T. menyampaikan bahwa keberadaan BUMN khususnya di Kabupaten Tebo diharapkan mampu mendorong proses pembangunan.

 

Hal itu beliau sampaikan saat menghadiri Peringatan HUT BUMN yang Ke 25 di Taman Terpadu Kelurahan Wiroto Agung Kecamatan Rimbo Bujang, Minggu (19/02/2023).

 

“Atas nama pribadi dan pemerintah mengucap selamat hari jadi untuk BUMN yang Ke – 25. Kita tahu BUMN memberikan kontribusi terhadap proses pembangunan. Ini kita harapkan bisa terus berlanjut dan lebih baik lagi ke depannya terutama di Kabupaten Tebo” ungkap H. Aspan.

BACA JUGA :  Binrohtal Rutin Polres Tebo di Masjid Baitul Mu’min Selama Bulan Suci Ramadhan

 

Begitupun dengan masyarakat, H. Aspan juga mengajak untuk mendorong dan mendukung keberadaan BUMN yang ada di Kabupaten Tebo agar eksis sehingga mampu membantu pemerintah dalam proses pembangunan.

BACA JUGA :  Serius Maju di Pilkada Tebo, Afriansyah Jalani Uji Kelayakan dan Kepatutan di PDI Perjuangan

 

Sesuai dengan temanya, “Bersama BUMN Menuju Indonesia Sehat”, peringatan kalo ini diisi dengan kegiatan Jalan Sehat Bersama yang dilepas secara simbolis oleh H. Aspan dan Hj. Armayanti.

Kemudian diikuti dengan peninjauan stan pengerajin UMKM yang ada di Kabupaten Tebo dan pembagian undian hadiah.(Red)

Share :

Baca Juga

Berita

Pemkab Tebo tetapkan besaran zakat fitrah tahun 2024 mulai dari Rp35.000,-

Tebo

H Aspan ST Cek Langsung progres Perbaikan Jalan nasional Simpang niam – Lubuk Mandarsah

Berita

H. Aspan Silaturahmi Dengan Warga Talang Mamak

Berita

Merayakan 78 Tahun Pengabdian: Polres Tebo Gelar Upacara dan Syukuran Hari Bhayangkara

Berita

Nunggak 3 Bulan, PLN di Kantor Dinas Kominfo Tebo Disegel, Romy: Segera Audit Anggaran dan Kinerja Kadis

Politik

Calon Bupati Hj Dilla Hich Hadiri Acara Kontes Dangdut Sadu (KDS)

Berita

Gerak Cepat Tim Unit Reskrim Polsek Tengah Ilir Pelaku Curanmor Diamankan

Berita

Putra Terbaik Asal Teluk Langkap Sumay Berjuang Menjemput Tuah Memimpin Tebo, Ini Misi Visinya