Matangkan Dukungan, Cawabup Nazar Efendi Keliling Diwilayah Kecamatan Rimbo Ilir Silaturahmi Dengan Warga Mekar Kencana Ketua DPD PKS Tebo, Yuhanas: Basis Harus Menang Telak Kompak Menangkan ARB-Nazar, Warga Desa Sari Mulya Taruh Harapan Untuk Pembangunan Kab Tebo Aksi Damai Aliansi Masyarakat Cinta Damai Berlangsung Aman di Kantor Bawaslu Tebo Gulai Kepala Kambing, Bukti All Out Warga Singalang Ulu Desa Dalai Rajo Dukung Agus-Nazar

Home / Bungo / Daerah / TNI/POLRI

Jumat, 17 Maret 2023 - 20:10 WIB

Jum’at Curhat Kapolsek Kecamatan Muko-Muko Bathin VII Kabupaten Bungo Tanggapi Keluhan Masyarakat Dengan Bijak

Infonegerijambi.com, Bungo – Jum’at  (17/03/2023) Dusun Tebat Kecamatan Muko Muko Bathin VII dilaksanakan Kegiatan  Jum’at Curhat dengan Warga Dusun Tebat Kec. Muko-Muko Bathin VII di Warung Bokir, Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolsek AKP. MOH.HASYIM ASY’ARI SH.MH, Kanit Reskrim AIPTU NOVENDRO, Kanit Provos AIPTU BUDI HUSADA, Kanit IK Polsek AIPDA R.S.PERANGIN ANGIN, Babinkamtibmas Dusun Datar BRIPKA ABRIZAL dan Ketua LAM Kecamatan Muko Muko Bathin VII A.GANI  beserta Perwakilan Warga Dusun Tebat.

Adapun rangkaian Kegiatan yang dapat dilaporkan Kata Sambutan Ketua LAM “Saya ucapkan terima kasih kepada Kapolsek  Muko Muko Bathin VII atas kehadirannya kedusun kami dan dalam kegiatan ini saya berharap kepada perwakilan masyarakat agar menyampaikan permasalahan ataupun hal hal yg dapat menyebabkan Ganguan Kamtibmas dan kiranya   kegiatan  ini bermanfaat untuk masyarakat dan dapat memecahkan segala permasalahan yang ada ditengah tengah masyarakat dan saya berharap kepada warga yg hadir dalam kegiatan Jumat Curhat agar selalu menjaga situasi kamtibmas didusun Tebat.” Ucap Ketua Lam.

Kata sambutan Kapolsek Muko Muko Bathin VII “Saya ucapan terima kasih kepada warga masyarakat Dusun Tebat karena telah mendukung dan telah menciptakan situasi yang aman dan kondusif diwilayah dusun Tebat Saya berharap kepada perwakilan masyarakat agar menyampaikan kepada masyarakat dusun agar melaporkan kepada pihak kepolisian apabila ada permasalah ataupun Tindak Pidana yang dialami karena kami pihak kepolisian akan menerima Laporan dari masyarakat dan kami pihak kepolisian tidak akan melakukan pemungutan ataupun permintaan uang kepada masyarakat Kami hadir ditengah tengah masyarakat untuk mendengar segala permasalahan didusun dan saya berharap kegiatan ini menjalin hubungan silahturahmi antara kepolisian dan masyarakat untuk menciptkan situasi yang aman dan kondusif.” Ucap Kapolsek

BACA JUGA :  Sarmidi Komandoi "ANNIVERSARY KE - 48 DESA PERINTIS" Lalui Dengan Rangkaian Berbagai Kegiatan Berlangsung Sukses

“Adapun suatu permasalahan yang terjadi dimasyarakat dapat diselesaikan dengan secara adat, dimana permasalahan tersebut tidak ada gejolak ataupun ganguan kamtibmas.” Tambahnya.

Kapolsek Muko Muko Bathin VII membuka acara Jumat Curhat bersama warga Dusun Tebat
Pertanyaan 1.A.GANI ; “mengenai perdus pak dimana sekarang ini didesa desa kecamatan kita banyak pelanggaran adat yang dilakukan oleh masyarakatnya, apakah perdus tersebut dapat memasukkan masalah aturan adat?”
2.SYAFRUDDIN ; “dimana saat ini pak ada warga kami yang diduga menyalahgunakan narkoba dan apa tindakan kami pak apabila kami melihat pemuda tersebut mengunakan Narkoba?”

Jawaban 1. “Dalam menyingkapi mengenai perdus perlu kami sampaikan bahwa perdus diatur dan dibuat berdasarkan hasil mufakat antara BPD dan RIO selanjutnya Rancangan Perdus tersebut wajib di undangkan dalam lembaran sekeretariat daerah setelah mendapat pengesahakan dari Pemda Bungo. Lalu disosialisasikan kepada masyarakat dan dalam perdus tersebut yang mengatur mengenai adat istiadat masyarakat setempat.”

BACA JUGA :  Terduga Oknum Honorer Pol PP Pelaku Pelecehan Terhadap Rekan Kerja Wanitanya Dinonaktifkan Sementara Waktu

2. “Mengenai penyalahgunaan Narkoba perlu kami sampaikan bahwa Narkoba adalah musuh kita bersama dan perlu kami sampaikan bahwasanya penghunaan Narkoba tersebut telah merusak masa depan para penggunanya,dan apabila saudara saudara mengetahui ataupun melihat adanya warga yang mengunakan Narkoba kami mohon kiranya menghubungi kami agar segera menindak perbuatan tersebut dan apabila memungkinkan kami berharap kepada saudara saudara sekalian untuk memvideokannya apabila melihat perbuatan tersebut karena dengan ada video tersebut menjadi bukti bagi kami apabila disaat kami sampai ditempat tersebut para penguna sudah selesai dan barang bukti berupa Narkoba telah habis dikomsumsi para penguna.” Jawab kapolsek.

Kegiatan Selesai pukul 10.30 Wib, situasi aman dan kondusif, Saran dan Masukan dari Masyarakat  Untuk Polres Bungo “Kami memohon kiranya agar mensosialisasikan bahayanya Narkoba terhadap masyarakat.” Ucap warga.

Adapun kegiatan Jumat Curhat adalah kegiatan yang dilaksanakan Kepolisian untuk mendengarkan permasalahan yang ada ditengah masyarakat. (Zainal Arifin)

Share :

Baca Juga

Bungo

Sudah Puluhan Tahun Berdinding Papan, Akhirnya Gedung Kantor Rio DKB Bertingkat Di Era Kades Supriyanto

Berita

Pj. Bupati Aspan Resmikan Jembatan Sungai Belilas

Tebo

Satgas Relawan Kawal Pilkada Bersih 2024 Gelar Konferensi Pers

Berita

Akibat arus pendek satu unit Rumah Toko dan motor hangus terbakar

Berita

BREAKING NEWS Butuh 2 Hari, Polisi Berhasil Tangkap Pelaku Pembunuhan Mukhlis di Betara

Berita

Rusak Kebun Kulit manis dan Kopi Warga, Sekdes Air Liki Baru Dilaporkan

Berita

Siaga Bencana Banjir: Si Dokkes Polres Tebo Pastikan Kesehatan Personel dan Masyarakat Terjaga

Berita

Polisi Tebo Ramai-Ramai Bawa Laptop ke Pengadilan Negeri Tebo, Ada apa?