Nama Afriansyah Mulai Di Kenal, Dua Baleho Di Sobek Orang Tidak Dikenal Serius Maju Pilkada Tebo, Agus Rubiyanto Daftarkan Diri Di Partai Gerindra Bakal Calon Bupati Tebo, Afriansyah Taaruf Penuhi Undangan Ketua DPP PKB, Taaruf Bersama Bacakada Zona II Sumatera Singgah di Posko Pemenangan Afriansyah Bakal Calon Bupati Tebo, Ini Pesan Ansori Hasan Dewan Etik Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tebo Ansori Hasan,S.Fil.I, Kunjungi Sekretariat IWO Kabupaten Tebo

Home / Berita / Daerah / Politik / Tebo

Jumat, 5 Januari 2024 - 14:12 WIB

Lagi, Andre Cahya Putra Kembali Salurkan Bantuan Untuk Korban Banjir Di VII Koto

Andre Cahya Putra, S.M caleg dari Partai Nasdem Dapil IV berbagi dengan korban Banjir

Andre Cahya Putra, S.M caleg dari Partai Nasdem Dapil IV berbagi dengan korban Banjir

Infonegerijambi.com, TEBO – Kepedulian Andre Cahya Putra terhadap bencana banjir di kecamatan VII Koto sangatlah besar. Terbukti, hanya dalam kurun waktu satu hari, ini adalah kali keduanya Andre Cahya Putra menyalurkan bantuan secara langsung untuk para korban banjir, tepatnya di Desa Teluk Kepayang Pulau Indah (TKPI), Jum’at (05/01/2024).

BACA JUGA :  Kapolres Tebo Pimpin Pers Release Terkait Dugaan Kekerasan Terhadap Anak di Pondok Pesantren

Andre sapaan akrabnya Caleg muda dari Partai Nasdem daerah pemilihan (Dapil) IV ini, mengungkapkan bahwa diantara jenis bantuan yang disalurkan kali ini terdapat nasi bungkus, mie instan, dan telur.

Andre mengaku, ia dan tim pemenangannya hampir setiap hari bergerak dan fokus untuk membantu korban banjir. Ia dan timnya menyadari banyak pihak yang berkomentar pro maupun kontra terkait aktivitasnya yang banyak turun ke lokasi-lokasi bencana.

BACA JUGA :  H-1 Idul Fitri 1445 H, PW IWO Provinsi Jambi Berbagi Kebahagian dengan Menyantuni Anak Yatim dan Bagikan Sembako

Namun menurutnya penilaian tersebut semakin momotivasi ia dan tim untuk lebih banyak berbuat daripada berkomentar.

lanjutnya masih banyak korban banjir yang butuh bantuan karena itu saat ini Ia harus kerja ekstra.

Pewarta Salpandri Andrey

Share :

Baca Juga

Berita

Satgas Operasi Mantap Brata Polres Tebo 2023-3024 Melaksanakan Patroli Skala Besar

Daerah

Polres Tebo Terima Laporan Warga Temukan Mayat di Kebun, Tim Inafis Lakukan Olah TKP

Berita

Hadist dan Ayat Al-Qur’an tentang larangan minum khamr

ASN

Diduga Oknum ASN Inisial ‘MJK’ Dan Masih Beristri Selingkuh Dengan Wanita Besuami Di Maro Sebo Ulu

Berita

Presiden Jokowi Berkunjung Ke Jambi, Kapolda Jambi Bersama Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gabungan

Berita

Wakapolda Jambi Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Jambi Tahap I T.A 2023

Bungo

Operator Alat Berat Budianto Tewas Di Tempat Diduga Akibat Tertimpa Material Longsor Di Lokasi Tambang Batubara PT. KBPC

Berita

H Mukti Apresiasi Pembukaan STQH XXVII Sekda Fajarman: STQH Menggemakan Kesucian Al Quran