Persiapan Menjelang Kunjungan Wasev TMMD: Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Percepat Prioritas Pembangunan di Desa Teluk Kuali dan Desa Malako Intan Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Bangun Tangga Kandang Kambing di Desa Teluk Kuali Wakil Bupati Tebo Nazar Efendi Gelar Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Nurul Yakin, Kecamatan Sumay Satgas TMMD ke-123 Kodim 0416/Bute Semangat Mengecat RTLH di Bulan Ramadhan Dugaan Penimbunan Solar Ilegal di Eks PT JNE, Polisi Diminta Usut Tuntas

Home / Daerah / KODIM 0416 BUTE / Tebo

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:06 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Kebut Pembagunan RTLH

TEBO – Anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke -123 Kodim 0416/Bute terus kebut pengerjaan Rumah tidak layak huni (RTLH) di Desa Malako Intan Kecamatan Tebo Ulu Kabupaten Tebo, Minggu (02/03/2025).

 

Tampak nyata renovasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik bapak Hendri, yang berada di Desa Malako Intan hingga saat ini terus dilakukan. Satgas TMMD bersama masyarakat setempat dengan cekatan merenovasi RTLH.

BACA JUGA :  Ada Keterlibatan Oknum, Laporan Pendudukan Paksa PKS PT PAL/MMJ Mandek, Polisi Diminta Transparan

 

Pasi Ter Kodim 0416/Bute Lettu Inf Feri Erza Putra selaku pengawas lapangan mengatakan,”Satgas TMMD harus bekerja cepat dan serius agar hasilnya dapat maksimal, karena waktunya terbatas, “ujarnya.

 

“Untuk renovasi RTLH saat ini, terlihat TNI dan Warga terus kebut pengerjaannya dengan harapan bisa selesai tepat waktu dan mengingat saat ini cuaca tidak menentu, “ungkapnya.

BACA JUGA :  Desa Simpang Datuk Lakukan Musrenbang Tahun Anggaran 2026

 

Menurut Pasiter, program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) merupakan bukti nyata kesungguhan TNI bersama rakyat, implementasinya ada yang hasilnya dapat langsung dinikmati oleh masyarakat Kelurahan Kanaan, “pungkasnya.***

Share :

Baca Juga

Daerah

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Bersama Polres Tebo Beri Penyuluhan Hukum dan Kamtibmas

Politik

Ingat, Ini Pesan Ketua Tim Pemenangan Dillah – MT

PW IWO PROVINSI JAMBI

Berbagi Kebahagiaan Bersama Dhuafa, IWO Tanjab Barat Serahkan Santunan Bagi Anak Yatim Tahfizd Peringati HUT ke-12

Tanjab Timur

Kabar Gembira Untuk Warga Teluk Buan dan Sekitarnya

Tebo

DPP GMNI Kecam Pelaku Pemukulan Mantan Ketum HMI Cabang Tebo

Berita

PEMERHATI POLITIK GAMAN SAKTI, KEHADIRAN AFRIANSYAH BERIKAN BABAK BARU BURSA CAKADA TEBO

Kota Jambi

Sambut HUT ke-47 Korps Polairud, Ditpolairud Jambi dan PWI Kota Jambi Gelar Lomba Karya Jurnalistik

Daerah

Meski Berpuasa Anggota Satgas TMMD Kodim 0416/Bute Tetap Semangat Rampungkan Pembangunan RTLH