Heboh Jangkat, Eh Diam-diam Alat Berat Masuk Kawasan Konservasi di Nalo Dandim 0416/Bungo Tebo Apresiasi Babinsa Berprestasi dalam Program Bangga Kencana Polres Tebo Gelar Dzikir dan Doa Bersama Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79 Tahun 2025 Dua Lukisan Rumah Seni Budaya Tebo Lolos Kurasi, Tampil di Taman Budaya Jambi DPRD dan Instansi Terkait Sidak Tempat Hiburan Malam di Bungo, Temukan Puluhan Dus Miras

Home / Kota Jambi

Minggu, 27 Oktober 2024 - 11:55 WIB

Setelah Dilantik, Badko HMI Jambi Sorot Persoalan Batubara dan Illegal Drilling

INFONEGERIJAMBI.COM – Pengurus Besar PB Himpunan Mahasiswa Islam HMI melantik Pengurus Badan Koordinasi Badko HMI Jambi periode 2024-2026.

 

Pelantikan dilakukan langsung Ketua Umum PB HMI Bagas Kurniawan. Pelantikan dilangsungkan di Aula BW Luxury Jambi, Jalan Soekarno Hatta, Jambi, Sabtu, 26 Oktober 2024.

 

Pelantikan mengusung tema “Mempertegas Arah Gerakan Himpunan Sebagai Organisasi Kader dan Organisasi Perjuangan dalam upaya mewujudkan BADKO HMI JAMBI Kompetitif dan Progresif dalam Menjawab Problematika Keumatan dan Kebangsaan”

 

Dengan penuh semangat, prosesi serah terima jabatan dilakukan langsung Ketua Umum Badko HMI Jambi periode 2021-2023, Bayu Anugrah, kepada Ketua Umum Badko HMI Jambi Periode 2024-2026, Ozi Safirman.

BACA JUGA :  Al Haris dan Abdullah Sani Resmi Diumumkan Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Terpilih

 

Ketua Umum PB HMI Bagas Kurniawan dalam sambutannya, mengatakan, sebagai organisasi mahasiswa muslim intelektual, HMI Badko Jambi diharap tetap berada di jalan intelektual, agar bisa memberikan solusi pada persoalan-persoalan yang ada.

 

“HMI dibentuk dengan semangat intelektual. Sebagai organisasi intektual muslim, pengurus Badko HMI Jambi di bawah kepemimpinan Ozi Safirman yang baru saja dilantik harus bisa memberikan impect dampak dan solusi atas persoalan yang ada saat ini,” Ucap Bagas.

BACA JUGA :  Polres Merangin Gelar Sertijab PJU, Ini Pesan Kapolres Merangin

 

Sambutan dilanjutkan oleh ketum Badko HMI Jambi terpilih Ozi Safirman “Ketum Badko HMI Jambi mempertegas dan akan ikut andil dalam membela Masyarakat Provinsi Jambi terkait persoalan Batu Bara dan Minyak Ilegal Drilling yang selalu menjadi perbincangan di kalangan masyarakat yang ada di Provinsi Jambi ini,” tegasnya.

 

“Juga saya berharap kepada seluruh pengurus HMI Badko Jambi kita semua bisa sama-sama bergerak aktif, semangat, dan kolektif dalam menjalankan roda organisasi sehingga dapat kita capai tujuan-tujuan HMI kedepannya,” Ozi Safirman.

Share :

Baca Juga

Berita

256 Orang Terindikasi NII di Jambi Berikrar Setia NKRI dan Cabut Bai’at

Berita

Masyarakat Talang Banjar Kesal Terkait Proyek SPALD-P , Masyarakat Mana Pemerintah..?

Hukum Kriminal

Tersangka Pembunuh Mayat Dalam Lemari, Terungkap Aksi Kejinya

Kota Jambi

Setelah Pabrik Diduduki Paksa Akhirnya PT MMJ Bikin Laporan ke Polda Jambi

Berita

DR MAULANA Mendapat Dukungan Dari “Warga Kecamatan Paal Merah”, Untuk Walikota Jambi

Kota Jambi

Usman Ermulan : Al Haris Sekadar Berkhayal, Jangan Bodohi Masyarakat Sengeti Tungkal Sabak

DPRD

Resmi dilantik, Djokas Siburian Sasar Ekonomi Masyarakat

Berita

HUT Bhayangkara Ke -78,Polda Jambi Adakan Even Balap Sepeda Kapolda Cup