Dekan FEBI IAI Tebo Isi Materi PBAK 2025 Pemkab Tebo Luncurkan Semangka Tebo dan Lentera Desa, Perusahaan Salurkan CSR untuk Pekerja Rentan Dukung Program Semangka, Perumda Tirta Muaro Komitmen Sejahterakan Pekerja Mahasiswa Kukerta dan Ibu PKK Desa Mengupeh Tanam 60 Jenis Tanaman Herbal di Depan Kantor Desa IAI Tebo Siap Gelar PBAK 2025/2026, Usung Tema Cerdas dan Madani Berlandaskan Iman

Home / Berita / Daerah / Kota Jambi / Laka lantas / VIRAL

Rabu, 10 Juli 2024 - 00:33 WIB

Mencekam! Dua Wanita Muda Tewas Dilindas Truk

INFONEGERIJAMBI.com, Jambi – Dua wanita muda berinisial EP (24) dan IS (24) kehilangan nyawa mereka dengan tragis di bawah roda truk di Jalan Kapten Pattimura, Kelurahan Kenali Besar, Kecamatan Alam Barajo, Kota Jambi, pada Senin (8/7/2024) malam sekitar pukul 20.00 WIB.

 

Kasat Lantas Polresta Jambi, Kompol Aulia, menjelaskan bahwa kecelakaan maut tersebut bermula ketika sebuah sepeda motor Honda Vario BH 5037 QY dan truk Hino Fuso BH 8760 ZQ melaju dari arah yang sama, dari luar kota menuju pusat Kota Jambi.

BACA JUGA :  Presiden Jokowi Berkunjung Ke Jambi, Kapolda Jambi Bersama Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gabungan

 

Saat tiba di dekat penanjakan curam, truk Hino Fuso tersebut tiba-tiba mati mesin, membuatnya mundur tanpa kendali dan menabrak sepeda motor Honda Vario yang berada tepat di belakangnya.

 

“Pengendara dan penumpang sepeda motor tewas seketika di tempat kejadian, sementara pengemudi truk melarikan diri dan identitasnya masih belum diketahui,” ujar Kompol Aulia ketika dikonfirmasi pada Selasa, (9/7/2024).

 

Saksi mata, Noval, yang kebetulan berada di lokasi saat insiden terjadi, mengungkapkan bahwa truk tersebut mengalami rem blong, membuatnya tidak dapat mengendalikan kendaraan dan akhirnya mundur di tanjakan yang curam.

BACA JUGA :  Operasi PETI di Sungai Telang, Tim Gabungan Sita Alat Berat

 

“Mobil tadi mau menanjak ke arah dari Mendalo ke arah simpang rimbo mau nanjak ke arah kota. Pas ketika penanjakan mungkin mobil ini rem blong gitu bang, rem blong dan menabrak,” jelas Noval kepada awak media.

 

Kisah ini semakin mencekam dengan kesaksian Noval yang menggambarkan kondisi mengenaskan kedua korban. “Pas pertama korban tangannya masih gerak-gerak tadi bang, gerak gerak tadi awalnya gerak gerak aa lama-lama korban meninggal dunia,” tutupnya.

Share :

Baca Juga

Berita

Nekat Gelapkan Sepeda Motor Milik Istri Sendiri, Seorang Suami Digelandang Kekantor Polisi

Daerah

TMMD Ke-123 Kodim 0416/Bute Resmi di tutup Danrem 042/Gapu

Politik

Dukungan Penuh, Dari Pulung Rejo Siap Hantarkan Agus-Nazar Untuk Bupati Tebo

Tebo

Edi Hartono, Edukasi Siswa di Hari Sumpah Pemuda

Kota Jambi

Pertanyaan Haris, Dijawab Romi dengan Bukti Prestasi

Berita

Tim Pengamanan Gabungan TNI -Polri Berhasil Ringkus Pengedar Ektasi Di Wisata Pulau Berhala

Berita

Liga Bola Voli Tingkat SLTA se Kabupaten Bungo Resmi Di buka Kapolres Bungo

Kota Jambi

Pilgub Jambi, Al Haris Terkejut Prestasi IPM Romi Hariyanto Paling Terbaik