Kesederhanaan Dr MAULANA, Dicintai Masyarakat Kota Jambi Potongan terakhir Puisi ‘ BOHONG ‘ (ALHENDRA DY) PAN TANJABTIM Dipastikan Usung Zumi Laza Di Pilbup TANJABTIM Masyarakat Semangkin Resah, akibat ula Hauling batu bara. Diduga ilegal dilokasi IUP PT.BBI Ratusan Warga Desa Punti Kalo Tebo Protes Tanah yang Dipatok TNI

Home / Berita / Daerah

Selasa, 15 Agustus 2023 - 01:17 WIB

Apa Kepanjangan Sarolangun? Inilah 3 Nama-Nama Daerah di Jambi yang Berasal dari Singkatan

Infonegerijambi.com – Provinsi Jambi memiliki sejumlah daerah yang namanya berasal dari singkatan.

Wilayah Jambi terbagi menjadi 11 daerah, yang terdiri dari 9 kabupaten dan 2 kota.

Nama-nama daerah di Jambi antara lain Kerinci, Merangin, Sarolangun, Tebo, Bungo, hingga Batang Hari.

Ada tiga nama daerah di Jambi yang ternyata berasal dari singkatan.

Nama tiga daerah di Jambi ini memiliki kepanjangan yang berkaitan dengan nama sungai dan cerita masa lalu.

Warga Jambi mungkin belum banyak yang tahu tentang daerah mana saja di Jambi yang namanya berasal dari singkatan.

Sarolangun adalah salah satu kabupaten di Jambi yang namanya berasal dari singkatan.

Ada alasan mengapa kabupaten ini dinamakan Sarolangun.

Jika penasaran, simak 3 nama-nama daerah di Jambi yang berasal dari singkatan berikut ini.

BACA JUGA :  PENCURIAN DENGAN KEKERASAN, POLSEK TENGAH ILIR AMANKAN PELAKU

1. Sarolangun

Sarolangun merupakan sebuah kabupaten di Jambi yang namanya berasal dari singkatan.

Asal-usul penamaan Sarolangun ini berkaitan dengan cerita zaman dulu yang sangat panjang.

Menurut cerita tersebut, Sarolangun adalah singkatan dari “suro dan melangun”.

“Suro” adalah nama dusun di daerah Musi Rawas, dan “melangun” memiliki arti bermalam atau berpindah.

Daerah ini awalnya dinamakan Suro Melangun.

Seiring berjalannya waktu nama Suro Melangun menjadi Sarolangun, yang dapat diartikan orang Suro yang suka bermalam dan berpindah.

2. Kerinci

Kerinci adalah sebuah kabupaten di Jambi yang namanya juga berasal dari singkatan.

Ada beberapa versi tentang asal nama Kerinci.

Versi pertama menyebutkan bahwa nama Kerinci berasal dari bahasa Tamil “kurinji”.

BACA JUGA :  Diduga, Banyak Mobil Dinas Pemkab Tebo Pakai Plat Hitam Bodong

kurinji merupakan nama bunga di daerah pegunungan India Selatan.

Versi kedua menyebutkan bahwa nama Kerinci adalah singkatan dari “kering dan cair”.

Hal ini karena di cuaca di daerah tersebut tidak dapat dipastikan dan curah hujan tidak teratur.

3. Sungai Penuh

Sungai Penuh adalah salah satu kota di Jambi.

Asal nama Sungai Penuh adalah dari sumur Pulai, yaitu mata air di desa Gedang, Kecamatan Sungai Penuh.

Konon, sumur Pulau dinamakan Sungai Penuh karena mata air nya tidak pernah kering meski sedang musim kemarau.

Aliran air yang selalu melimpah inilah yang kemudian memunculkan nama Sungai Penuh.

Demikian adalah 3 nama-nama daerah di Jambi yang berasal dari singkatan.***

 Di kutip dari berbagai sumber

Share :

Baca Juga

Tebo

Polsek Sumay Gelar Jum’at Curhat di Desa Puntikalo

Berita

Polisi Berhasil Ungkap Pelaku Curanmor Di Merangin

Berita

Siaga SAR Idul Fitri 2023, Kantor Basarnas Jambi Kerahkan Ratusan Personil

Berita

Korwil Perindo Kunjungi DPD di Tanjab Barat,Data kepengurusan Hingga Caleg

Berita

Muhammadiyah dan NU Sudah Menetapkan Idul Fitri 2023, MUI: Pemerintah Diprediksi Berbeda!

Berita

Sahkah Wudhu di WC atau Toilet? Ini Penjelasan Buya Yahya

Bungo

Lapor Ke LAM, Anak Negeri Antar Tando Patuh Dan Remaja Masjid Nyatakan Sikap Tolak Tempat Hiburan Malam Di Bungo

Bungo

Implementasi Pengawasan BBM Di SPBU 24.372.48 Rangkayo Hitam Bungo Dipertanyakan