Menjelang Pemilu Serentak 2024, Ini Pesan Ketua Lembaga Adat Merangin BREAKING NEWS Butuh 2 Hari, Polisi Berhasil Tangkap Pelaku Pembunuhan Mukhlis di Betara Jelang Pemilu 2024, Polres Tebo Laksanakan Patroli Gabungan Pimpin Rapat Realisasi PAD, H Mukti: Masih Banyak OPD Dibawah Target Pj Bupati Pimpin Apel Kebangsaan dan Deklarasi Damai

Home / Daerah / Tebo

Minggu, 5 Maret 2023 - 21:46 WIB

H. Aspan ST Kukuhkan Pengurus KBMT Di Pendopo

H Aspan ST mengukuhkan pengurus KBMT

H Aspan ST mengukuhkan pengurus KBMT

TEBO – Pj. Bupati Tebo H. Aspan S.T. bersama Hj. Armayanti Aspan mengukuhkan Pengurus Keluarga Batak Muslim Kabupaten Tebo Periode Tahun 2023-2028 di Pendopo Rumah Dinas Bupati, Minggu (05/03/2023).

 

 

Turut hadir dalam pengukuhan yang dirangkaikan dengan Peringatan Isra Mi’raj tersebut, Sekda Tebo, Asisten Sekda, Sejumlah Kepala OPD serta para pengurus dan anggota.

BACA JUGA :  Komisi II DPRD Batanghari adakan RDP terkait konflik lahan antara SAD kelompok Tumenggung Yusuf vs KUD Mitra PT APL

 

 

Dalam sambutannya, H. Aspan mengucapkan selamat untuk para pengurus yang baru dilantik. Beliau berharap ke depannya organisasi berkembang dan memberikan kontribusi terhadap pembangunan di Kabupaten Tebo.

 

 

“Saya atas nama pribadi dan pemerintah mengucapkan selamat kepada pengurus yang baru saja dikukuhkan,Semoga kedepannya organisasi bisa berkembang dengan baik.Adanya organisasi ini diharapkan bisa berkontribusi terhadap pembangunan di Kabupaten Tebo”.

BACA JUGA :  Kejaksaan Negeri Bungo Dan Dinas PMD Pemkab Bungo Berkerja Sama Melaksanakan Program ( Jaksa Jaga Desa )

 

 

Selanjutnya, H. Aspan akan berupaya untuk mendukung setiap program yang akan dibentuk nantinya. Hal itu dilakukannya sesuai dengan kewenangan dan kemampuan yang ada. (SR)

Share :

Baca Juga

Bungo

Supriyanto Sosok Datuk Rio Berjiwa Sosial Tinggi Dan Rendah Hati

Berita

Dinas PUPR Tebo GelarĀ  Penyusunan Dokumen RP3KP

Berita

6 Hari Operasi Zebra 2023 di Tebo, Satlantas Polres Tebo Tindak 315 Pelanggaran

Bungo

Diduga Sarang Maksiat, Aliansi Rakyat Peduli Keadilan Meminta Bupati Bungo Tutup Pegasus

Berita

Cekcok, Suami Di Merangin Ditemukan Tewas Gantung Diri

Berita

Tak Terima Di Putus, Pelaku Peras Dan Ancam Sebar Video Bugil Mantan Kekasih

Berita

Berkah Ramadhan, Ditreskrimum Polda Jambi Bagikan Sembako

Daerah

Sungguh Sadis, Diduga Seorang Ibu Aniaya Anak Kandungnya Saat Pergi Bersama Sang Pacar